SOAL DAN PEMBAHASAN OSN IPA SD TAHUN 2023
OLIMPIADE SAINS NASIONAL TINGKAT SEKOLAH DASAR ILMU PENGETAHUAN ALAM ( IPA ) 1. Bagian usus besar manusia yang seolah - olah tidak berfungsi adalah ....... a. apendik b. kolon c. selulosa d. anus Jawaban : A ( apendik ) Pembahasan : Usus buntu dikenal dengan sebutan apendiks, yaitu sebuah kantong yang terhubung dengan usus besar yang hanya memiliki satu ujung terbuka dan ujung yang lainnya tertutup. Fungsi usus buntu untuk tempat bakteri baik berkembang. 2. Penderita diabetes militus mempunyai gula darah yang tinggi dalam tubuhnya. Oleh karena itu, penderita diabetes militus memerlukan suntikan hormon .... a. tiroksin b. insulin c. adrenalin d. glukogen Jawaban : B ( insulin ) Pembahasan : Insulin adalah hormon alami yang diproduksi oleh pankreas. Peran hormon insulin adalah membantu mengontrol gula darah. 3. Fungsi selap